Riset-riset Dosen

NO

TAHUN

JUDUL PENELITIAN

NAMA KETUA PENELITI

SUMBER PEMBIAYAAN

JUMLAH DANA

1 2016 Upaya Optimalisasi Pajak Daerah Untuk Meningkatkan Kemandirian Daerah Dalam Kerangka Otonomi Daerah Pada Kota Padang (tahun ke 2) Fefri Indra Arza, SE, M.Sc, Ak DIKTI Rp50.000.000
2 2016 Pengaruh Pengendalian Internal dan Tekanan Finansial, dan Moralitas Individu terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi: Studi Eksperimen pada Konteks Pemerintahan  Daerah Mia Angelina Setiawan, SE, M.Si PT Rp10.000.000
3 2016 Persepsi Auditor Pemerintah terhadap Efektivitas Red Flags dalam Mendeteksi Fraud pada Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nayang Helmayunita, SE, M.Sc PT Rp8.750.000
4 2016 Analisis Tingkat Konservatisme Akuntansi Dalam Kebijakan Akuntansi Pasca Penerapan Standar Akuntansi Keuangan (SAK) Konvergensi International Financial Reporting Standard (IFRS) Nurzi Sebrina, SE, MSc, Ak, Salma Taqwa, SE, Msi PT Rp15.000.000
5 2016 Penerimaan dan Penggunaan e-learning system pada Dosen Akuntansi PTN dan PTS di Kota Padang Henri Agustin, SE, MSc, Ak, Erly Mulyani, SE, MSi, Ak PT Rp15.000.000
6 2016 Pengaruh Gender dan Kepribadian terhadap bias persepsi “holier-than-thou” pada akuntan Sany Dwita, SE. M.Si, Ph. D, Ak PT Rp15.000.000
7 2016 Kesiapan Dosen dalam Mengintegrasikan Materi IFRS pada Mata Kuliah Akuntansi (Survey pada Perguruan Tinggi di Wilayah Sumatera dan Jawa) Nelvirita, Nurzi Sebrina dan Salma Taqwa) DIKTI Rp50.000.000
8 2015 Studi Komparatif X-Efisiensi Perbankan Syariah dan Konvensional di Indonesia Aimatul Yumna, SE, M.Fin, Ph.D dan Sany Dwita, SE. M.Si, Ph. D, Ak PT Rp10.000.000
9 2015 Impression Management pada Narasi Manajemen Di Laporan Tahunan Perusahaan BUMN Herlina Helmy, SE, M.Sak, Ak dan Nurzi Sebrina, SE, M.Sc PT Rp15.000.000
10 2015 Efektifitas Pengelolaan Koperasi dan Pengaruhnya terhadap Pengembangan Usaha Koperasi Primer Di Kota Padang Sany Dwita, SE, M.Si, Ph.D, Ak PT Rp15.000.000
11 2015 Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi  Implementasi SAP Berbasis  Akrual Pada Pemerintahan Kabupaten/Kota  di Sumatera Barat Fefri Indra Arza, SE, M.Sc, Ak PT Rp15.000.000
12 2015 Upaya Optimalisasi Pajak Daerah Untuk Meningkatkan Kemandirian Daerah Dalam Kerangka Otonomi Daerah Pada Kota Padang (tahun ke 1) Fefri Indra Arza, SE, M.Sc, Ak DIKTI Rp50.000.000
13 2015 Mengintegrasikan keterampilan kepemimpinan dalam kurikulum Akuntansi: Penginvestigasian persepsi Stakeholders dan Pengujian Model Pembelajaran Kooperatif Mayar Afriyenti, SE, M.Sc PT Rp10.000.000
14 2015 Peran Teori Akuntansi dan Filsafat Ilmu dalam Pengembangan Ilmu Akuntansi: Sebuah Telaah Kritis Mayar Afriyenti, SE, M.Sc SWADAYA Rp5.000.000
15 2015 Pengaruh Penerapan Standar Akuntansi Keuangan (Konvergensi IFRS) terhadap relevansi Nilai Informasi Akuntansi Nurzi Sebrina, SE, M.Sc, Salma Taqwa, SE, Msi PT Rp10.000.000
16 2015 Shadow Education : Faktor Penentu Permintaan dan Implikasinya (Studi pada Siswa SMA Negeri di Kota Padang) Charoline Cheisviyanni, SE, M.Ak, Ak PT Rp15.000.000
17 2015 Studi Empiris Faktor Penyebab Auditor dan Mahasiswa di kota Padang Enggan Menjadi Akuntan Publik Henri Agustin PT Rp15.000.000
18 2015 Peranan Investasi Sektor Riil untuk Meningkatkan Perekonomian di Sumatera Barat dalam Menghadapi Masyarakat Ekonomi ASEAN Mia Angelina Setiawan, SE, M.Si SWADAYA Rp5.000.000
19 2015 Pengaruh Orientasi Etika dan Locus of Control terhadap Perilaku Etis Akuntan Nayang Helmayunita, SE, M.Sc SWADAYA Rp5.000.000
20 2014 Pembuatan Model Pembelajaran Etika Profesi Akuntansi dengan Menggunakan Metode Berbasis Kasus dan Penerapannya Eka Fauzihardani, SE, M.Si, Ak DIKTI Rp50.000.000
21 2014 Studi Empiris Kesiapan Dosen Program Studi Akuntansi PTN/PTS di Sumatera Barat Menghadapi IFRS 2012 Nelvirita DIKTI Rp50.000.000
22 2014 Faktor-faktor yang Mempengaruhi Publikasi Laporan Keuangan Pemerintahan Daerah (LKPD) Melalui Website Pemda di Indonesia Fefri Indra Arza, SE, M.Si, Ak PT Rp15.000.000
23 2014 Kemampuan Komponen Laba dan Arus Kas Operasi dalam Memprediksi Arus Kas Masa Depan (STDI)Empiris pada Perusahaan Farmasi yang tercatat di BEI Nelvirita, SE, M.Si, Ak PT Rp15.000.000
24 2014 Model Penerimaan Portal E-Learning Studi Empiris pada Mahasiswa Akuntansi FE UNP Henri Agustin, SE, M.Sc, Ak PT Rp15.000.000
25 2014 Analisis Kualitas Pelayanan Kantor Pajak Pratama Padang Herlina Helmy, SE, MS. Ak, Ak PT Rp15.000.000
26 2014 Kesiapan Dosen Akuntansi dalam Mengintegrasikan Materi IFRS dalam Mata Kuliah Nelvirita, SE, M.Si, Ak PT Rp15.000.000
27 2014 Analisis Pertumbuhan Pajak Daerah, Efektifitas Pajak Daerah dan Kontribusi Pajak Daerah terhadap Pendapatan Daerah dalam Meningkatkan Kemandirian Daerah Kota Padang Lili Anita, SE, M.Si, Ak PT Rp15.000.000
28 2014 Analisis Faktor Dominan dalam Pelaksanaan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah Kab. Agam Dr. Efrizal Syofyan, SE, M.Si, Akt PT Rp20.000.000
29 2014 Pengaruh Karakteristik Perusahaan terhadap Earning Response Coefficient (ERC) Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI Charoline Cheisviyanny, SE, M.Ak, Ak PT Rp10.000.000
30 2014 Pengaruh Mekanisme Corporate Governance terhadap Jumlah Pengungkapan PSAK IFRS Vanica Serly, S.Pd, SE, M.Si PT Rp5.000.000
31 2014 Analisis Pemilihan Portofolio Saham sebagai Alternatif Investasi Masyarakat di Bursa Efek Indonesia dengan Menggunakan Model Indeks Tunggal Halkadri Fitra, SE, MM, Ak PT Rp10.000.000
32 2014 Pengaruh Provisi Informasi Pajak dalam Kondisi Ketidakpastian terhadap Perilaku Kepatuhan Pajak (Sebuah Studi Eksperimental) Mayar Afriyenti,SE, M.Sc PT Rp10.000.000
33 2014 Pengaruh Kontrol Monitoring, Adverse Selection, dan Penalaran Moral Individu terhadap Perilaku Eskalasi Komitmen Nayang Helmayunita, SE, M.Sc PT Rp10.000.000